Supervisi Akademik Bagi Para Guru Di Gelar UPT SPF SD Negeri Kalukuang IV Makassar

TargetNasional, Makassar — UPT SPF SD Negeri Kalukuang IV Kec. Tallo Kota Makassar menggelar supervisi administrasi hari pertama bagi guru baik guru kelas maupun mapel, Selasa (06/02/2024).

Supervisi bagi guru kelas dan guru Mapel ini, akan berlangsung beberapa hari ke depan di mana kegiatan ini, secara rutin di laksanakan dua kali dalam satu semester.

Misbahuddin. S, Pd. Selaku kepala sekolah mengatakan, bahwa tujuan dari supervisi adalah untuk melihat kelengkapan administrasi para guru dalam proses pembelajaran di kelas.

Menurutnya dalam rentan kurung waktu satu semester ada 2 jenis kegiatan supervisi yang kami dilakukan, yakni : Supervisi Administrasi dan Supervisi Proses Pembelajaran.

Alhamdulillah, hari pertama kegiatan supervisi berjalan dengan tertib dan lancar yang sesuai dengan harapkan kami bersama. Ungkap Misbahuddin.(Red)

Pos terkait