TargetNasional, Makassar β SPF SDI Daya Makassar menggelar kegiatan pengembangan kreatifitas peserta didik dengan menggambar di dalam kelas untuk merangsang proses berpikir yang berbeda dari metode pembelajaran berbasis teks.
Yang mana, menggambar bukan hanya sekedar seni, melainkan juga alat pembelajaran yang efektif di ruang kelas. Seiring dengan berkembangnya model pembelajaran kreatif, Sabtu (08/02/2024).
Kepala Sekolah SDI Daya, Aslan Asis, S.Pd., M.Pd., mengatakan pembelajaran menggambar di sekolah untuk meningkatkan kreativitas dan imajinasi peserta didik, ujarnya.
Selain itu, ia juga menyampaikan terimakasih kepada para Guru, Tenaga Pendidik dan Kependidikan serta terkhusus Orang tua peserta didik yang ikut berpartisipasi selalu mendukung kegiatan-kegiatan di Sekolah, tutup Aslan Asis Kepsek SDI Daya.