MPLS di UPT SPF SDI Cilallang Makassar Berjalan Dengan Penuh Gembira, Ini Kata Dra. Hj. Hasnia Selaku Kepsek

TargetNasional, Makassar — UPT SPF SDI Cilallang yang berlokasi di sekitar wilayah Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Provinsi Sulsel menggelar MPLS tahun 2024, Rabu (10/07/2024) pagi.

Kepada awak media ini, Dra. Hj. Hasnia selaku Kepala Sekolah (Kepsek) mengatakan, ini merupakan hari pertama digelarnya MPLS di sekolah kami.

Bacaan Lainnya

“Alhamdulillah giat ini berjalan dengan penuh riang gembira, siswa(i) baru begitu semangat masuk sekolah dengan dihadiri para guru atau pendidik dan tenaga kependidikan,” ucapnya.

Untuk diketahui bersama, Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) juga dikenal sebagai Masa Orientasi Siswa atau Masa Orientasi Peserta Didik Baru.

Ini merupakan sebuah kegiatan yang umum dilaksanakan di sekolah setiap awal tahun ajaran guna menyambut kedatangan para peserta didik baru.(ILHO)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *